DEFINISI
ERACS adalah teknik operasi yang dikembangkan pada persalinan Caesar dimana keadaaan bisa dioptimalkan pada saat sebelum,selama, sesudah operasi dalam mencapai proses pemulihan lebih cepat setelah menjalani tindakan pembedahan
TUJUAN ERACS
- Agar mobilitas dan proses penyembuhan persalinan dapat tercapai pasien bisa mobilisasi lebih cepat , bisa bergerak lebih awal ,nyeri minimal pasti lebih nyaman
- Mengurangi resiko infeksi nosokomial
- Biaya minimal
KELEBIHAN METODE ERACRS
- Meningkatkan kepuasan dan kenyamanan pasien
- Berkurangnya komplikasi dan durasi rawat inap
- Pasien 1-2 jam oleh duduk,berdiri,makan
- Pasien 6-8 jam kateter bisa dilepas (jika mampu boleh jalan)
- Maksimal 24 jam pasien sudah bisa pulang dengan bayinya dilanjutkan mobilisasi dirumah
- Meningkatkan bonding antara ibu dan bayi
- Ibu akan pulang dari rumah sakit akan lebih cepat